Headphone Bluetooth Wireless Thinkplus TH10
Thinkplus TH10
Thinkplus TH10 merupakan produk asal China yang cukup laris di marketplace dan termasuk ke dalam 10 daftar rekomendasi headphone terbaik.
Spesifikasi Thinkplus TH10
Versi bluetooth : V5.3
Jangkauan bluetooth : 10 meter
Frequency response : 20 Hz - 20 KHz
Jenis jack audio : 3.5 mm
Sensitivitas : 110 dB
Kapasitas baterai : 300 mAH
Waktu Charging : 2.5 Jam
Daya tahan baterai : 8-12 jam
Tipe kabel charging : USB tipe C
Output power : 2.5 Watt
Harga
Headphone ini bisa kamu beli melalui thinkplus official shop seharga Rp 165.000 (2024) dan ada 4 pilihan warna yang tersedia yaitu hitam, biru, pink dan beige. Untuk setiap pembeliannya kamu akan mendapatkan headphone, kabel micro USB dan kabel jack audio.
Kelebihan Headphone Thinkplus TH10
Ada beberapa hal yang menjadi kelebihan produk ini :
1. Tampilan headphone simple dan keren
2. Harganya terjangkau
3. Kualitas suara sangat baik dan jernih
4. Jenis suaranya balance antara bass dan treble
5. Kapasitas baterai besar jadi bisa tahan untuk mendengarkan lagu via bluetooth sampai 12 jam
6. Headphone memiliki peredam suara jadi telinga tetap nyaman saat mendengarkan lagu selama berjam-jam
7. Headphone bisa digunakan untuk mendengarkan suara melalui 2 jenis sambungan yaitu via kabel jack audio (wired) dan via bluetooth (wireless).
Kekurangan Headphone Thinkplus TH10
Menurutku yang menjadi kekurangan dari produk ini adalah :
1. Kabel usb terlalu pendek jadi headphone tidak bisa digunakan sambil mengisi baterai
2. Tombol pada headphone hanya berfungsi untuk sambungan mode bluetooth saja
3. Kabel usb tidak dilengkapi dengan kepala charger jadi pengguna harus membelinya secara terpisah.
Rating (4/5)
⭐⭐⭐⭐